Jaran kepang atau kuda lumping adalah kesenian yang sudah teruji selama ratusan tahun atau bahkan ribuan tahun lamanya gaess, itu karena ada pendapat yang menyatakan jaranan pada jaman kerajaan Jawa Kuno sudah ada kebudayaan ini. Utamanya kerajaan besar yang ada di Jawa timuran, karena sejarah mencatat kerajaan di jawa timur sempat mencapai puncak-puncak kejayaan bahkan sampai pada penataan tatanan masyarakatnya. Nah budaya adalah hasil dari masyarakat yang sudah menetap dan mulai mencipta untuk mempermudah hisupnya dan mulai menghormati hyang yang membikin hidupnya merasa sejahtera gemah ripah loh jinawi. Dan nampak hingga sekarang bila jaranan diadakan selalu saja beatnya sangat familiar ditelinga kita mungkin hanya sedikit yang merasakan terganggu karena belum menyelami tradisi ini. Maka tetaplah merawat tradisi nusantara.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar